Ikuti Kami:

Nasional

Dedi Mulyadi Siapkan Pendidikan Ala Militer Untuk Kenakalan Pelajar

Diterbitkan:

|

Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi. (Foto: Biro Adpim Jabar)

Lebih jauh Dedi Mulyadi menjelaskan, para remaja tersebut akan ditempatkan di kompleks militer atau kepolisian untuk mendapatkan pembinaan langsung dari aparat TNI dan Polri.

Baca Juga:  Angin Puting Beliung Terjang Indramayu, Puluhan Rumah Rusak Berat

Menurutnya, program ini dijadwalkan mulai berjalan pada Mei 2025, dengan dukungan anggaran dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat.

“Selama enam bulan hingga satu tahun, mereka akan digembleng untuk membentuk karakter yang lebih baik,” tambahnya.

Baca Juga:  Komitmen Lawan Hoaks, Purwakarta Raih Juara 2 JSH Awards 2024

Menurut Dedi, ide ini berangkat dari keluhan banyak orang tua yang merasa kewalahan menghadapi perilaku remaja di rumah.

Oleh karena itu, Dedi menilai negara perlu hadir untuk membantu membentuk karakter generasi muda.

Laman: 1 2 3